Cara Flashing Evercoss A66 dengan SP Flashtool
Flash Smartphone yang mengalami kerusakan software maupun terjadi error pada aplikasi, sering hang,bootloop, lupa kode kunci, ataupun Smartphone yang mengalami brick. Semua permasalahan tersebut dapat di perbaiki dengan cara flash ulang menggunakan SP Flashtool.
Berikut Bahan Flashing:
Cara Flashing Evercoss A66 :
Berikut Bahan Flashing:
Cara Flashing Evercoss A66 :
- Extrack dan install driver
- Kemudian Extrack Stock Rom Evercoss A66 dengan Winrar
- Jalankan Flashtool.exe
- Pilih Scatter Loading file, lalu arahkan pada file scatter.txt yang terdapat di Stock Rom yang tadi sobat download dan sudah di extract
- Jangan centang preloader dan ubootFlashtool cross
- Selanjutnya klik tab “Download” pada SP Flashtool Jika mengalami gagal “Upgrade“
- Matikan evercoss A66 kamu, lalu sambungkan ke komputer atau laptop dengan kabel USB Jika perlu sambil Menekan tombol Vol UP lalu colok USB
- Terakhir tunggu proses loading yang berjalan di Flashtool hingga muncul lingkaran hijau tanda proses Flashing telah selesai.
Note : Jika terjadi sesuatu seperti (Bricked, FoftBrick, Bootloop) setalah melakukan Flashing, Rooting atau yang berhubungann dengan tutorial yang kami berikan, Kami akan membantu untuk menyelesaikan masalah pada smartphone anda dengan cara komunikasi lewat kolom komentar yang sudah disediakan . Seluruh Firmware yang saya share di blog ini, adalah Firmware yang sudah saya test sebelumnya .
Belum ada Komentar untuk "Cara Flashing Evercoss A66 dengan SP Flashtool"
Posting Komentar